Mengapa harus menulis?
Ada banyak hal yang membuat seseorang menulis. Ada yang
melakukannya karena pekerjaan atau mungkin karena hobi atau hanya sekedar mengisi waktu luang.
Menulis merupakan sarana untuk menyampaikan pendapat kepada publik. Menulis pun bisa menjadi solusi untuk orang yang sulit berbicara namun memiliki segudang ide dan gagasan yang sulit untuk dikemukakan.
Menulis merupakan sarana untuk menyampaikan pendapat kepada publik. Menulis pun bisa menjadi solusi untuk orang yang sulit berbicara namun memiliki segudang ide dan gagasan yang sulit untuk dikemukakan.
Ada pepatah yang mengatakan “Gajah mati meninggalkan gading,
Manusia mati meninggalkan Ilmu”. Begitu pula dengan tulisan, masa lalu menjadi
sejarah melalui dua hal; yang pertama melalui cerita dari mulut kemulut dan
yang kedua melalui tulisan. Demikianlah tulisan menjadi sangat penting dalam
kehidupan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar